Apel Sore Pengadilan Negeri Pasaman Barat.

Pada hari ini, Jumat tanggal 20 Oktober 2023, pukul 16.30 WIB s.d. selesai, telah dilaksanakan apel sore sebagai kegiatan rutin setiap Jumat sore, bertempat di halaman gedung pengadilan. Dipimpin oleh Yang Mulia Ketua Pengadilan Negeri Pasaman Barat (Bapak Fatarony, S.H., M.H.).

Dalam amanat apel sore ini, Pembina menyampaikan terima kasih kepada seluruh keluarga besar Pengadilan Negeri Pasaman Barat atas kinerja prima, kekompakan dan semangat kerja dalam pekan ini.

Apel ditutup dengan pembacaan doa. Apel hari ini dihadiri oleh seluruh Hakim, Panitera, Sekretaris, seluruh Pegawai dan PPNPN Pengadilan Negeri Pasaman Barat.(d)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Skip to content