Monitoring dan Evaluasi Surat Tercatat dengan PT. Pos Cabang Lubuk Sikaping

Kamis, tanggal 15 Juni 2023, pukul 10.00 WIB s.d. selesai telah dilaksanakan Monitoring dan Evaluasi Surat Tercatat dengan PT. Pos Cabang Lubuk Sikaping oleh Hakim Pengawas Bidang Kepaniteraan Perdata (Bapak Hilman Maulana Yusuf, S.H.) didampingi Panitera (Bapak Marhaban, S.H., M.H.) dan Juru Sita (Bapak Rully Mardianto) kepada PT. POS Cabang Lubuk Sikaping yang dihadiri langsung oleh Kepala Cabang (Bapak M. Yusuf Setiawan).

Kegiatan ini dilaksanakan sebagai tindak lanjut Perjanjian Kerjasama dengan PT Pos Cq PT Pos Cabang Lubuk Sikaping untuk melakukan Bimtek secara langsung di Pengadilan Negeri Pasaman Barat.(d)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Skip to content